Link Login SIKS-NG untuk Daftar dan Cek Bansos 2024 Melalui HP, Tersedia 5 Jenis Bantuan Kemensos!
--
BISNIS - Pada ulasan pembahasan dibawah ini kami akan membagikan informasi terkait dengan cara untuk mengecek penerima bansos kemensos tahun 2024 melalui aplikasi SIKS-NG. Supaya kalian tidak penasaran, simak selengkapnya pada ulasan dibawah ini.
Pada tahun 2024, pemerintah akan melanjutkan program penyaluran bantuan sosial (bansos) kepada warga.
Program Keluarga Harapan (PKH) termasuk dalam agenda bansos yang akan dibagikan.
Kementerian Sosial Republik Indonesia telah mengambil langkah maju dengan meluncurkan Sistem Informasi Kesejahteraan Sosial Next Generation (SIKS-NG),
Baca juga: Link dan Cara Daftar di antriankjp.pasarjaya.co.id Mudah Untuk Dapat Harga Sembako Murah 2024
Baca juga: URL IPTV Indonesia Premium Gratis Github 2024 di VLC, Download dan Mengakses dengan Mudah!
inovasi terkini dalam bentuk aplikasi yang dirancang untuk memperkuat proses distribusi bantuan sosial (bansos) dan memberikan kemudahan bagi masyarakat untuk memverifikasi penerimaan bansos. Terlepas dari keberadaannya yang telah diumumkan,
masih terdapat pertanyaan umum dari publik tentang apa itu SIKS-NG dan bagaimana cara penggunaannya yang efektif. Secara ringkas, SIKS-NG adalah alat digital terbaru dari Kementerian Sosial yang berfungsi untuk memfasilitasi pengajuan perubahan data bagi calon atau penerima bansos.
Cara Cek Bansos Melalui HP
Ikuti langkah-langkah berikut untuk memeriksa status bansos PKH kalian melalui ponsel:
- Kunjungi situs https://cekbansos.kemensos.go.id/ atau https://siks.kemensos.go.id/login
- Masukkan detail lokasi penerima (provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, dan desa/kelurahan)
- Input nama penerima sesuai dengan yang tercatat di Kartu Tanda Penduduk (KTP)
- Lengkapi kode captcha yang muncul
- Tekan "Cari Data"
Baca juga: Baru! Genshin Impact v4.5 Segera Dirilis! Cek Detail Update Terbaru yang Pasti Semakin Seru!
Sistem akan menampilkan informasi tentang penerima bansos berdasarkan area yang kalian masukkan.
Apabila kalian terdaftar sebagai salah satu penerima bansos PKH, sistem akan menunjukkan rincian bansos yang kalian terima, mencakup: