Cara Daftar Mudik Gratis PKB Online, Siap Berangkatkan Penumpang 6 April 2024 ke 8 Rute Perjalanan
--
BISNIS – Artikel berikut ini adalah informasi mengenai cara daftar mudik gratis dari PKB yang tidak boleh kamu lewatkan. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini agar tidak ketinggalan informasi pentingnya!
Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1430 Hijriah ini, Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) masih menyediakan fasilitas tumpangan gratis bagi para pemudik untuk tujuan Jawa Tengah dan Jawa Timur. PKB menyediakan tiga unit bus untuk mengantar para pemudik yang akan pulang kampung pada 15 September mendatang.
"Ini agenda rutin tahunan yang akan terus kami laksanakan," ujar kepala kantor DPP PKB Darussalam.
Hadirnya mudik gratis yang diselenggarakan oleh PKB ini untuk memberikan kesempatan kepada pemudik yang ingin pulang ke kampung halaman tanpa biaya. Mudik yang disediakan oleh PKB menggunakan akomodasi bus.
Jadwal pendaftarannya telah dibuka sejak tanggal 1 April 2024 kemarin melalui online dengan link https://mudikperubahan.pkb.or.id.
Syarat Mudik Gratis PKB 2024
- KTP Asli
- Fotokopi KK