Saturday 18th of January 2025
×

Daftar Harga Cedea Frozen Food, Siapkan Duit Segini Buat Modal Usaha yang Mau Jadi Reseller

Daftar Harga Cedea Frozen Food, Siapkan Duit Segini Buat Modal Usaha yang Mau Jadi Reseller

--

BISNIS - Berikut ini kami akan memberikan informasi mengenai perhitungan modal usaha fozen food yang wajib kamu ketahui biar tak kebakaran jenggot. Maka dari itu simak penjelasannya sampai akhir ya. Cek di sini daftar harga cedea frozen food. 

Saat ini kebutuhan akan frozen food memang meningkat. Usaha berjualan frozen food memang terlihat menjanjikan. Namun, sebelum memulainya, kamu harus tahu dulu apa saja kelemahan bisnis makanan beku. Karena bagaimanapun juga tidak dapat dipungkiri, masing-masing bisnis tentu ada kurang dan lebihnya.


Salah satu keunggulan utama frozen food adalah kemampuannya bertahan lebih lama dibandingkan jenis makanan lainnya. Hal ini memungkinkan untuk menyimpannya hingga beberapa bulan ke depan. Meskipun dapat bertahan lama, frozen food tetap dapat mempertahankan nilai nutrisi maupun gizi yang terkandung di dalamnya.

Baca juga: Cara Jadi Agen Minyak Tanah Resmi Dari Pertamina, Begini Prosedurnya yang Ternyata Gampang Buat Pengusaha Pemula

Baca juga: Syarat Menjadi Agen Minyak Tanah Pertamina Resmi, Usaha yang Jarang Dilirik Ternyata Punya Laba Menarik

Baca juga: 2 Cara Melaporkan Perusahaan Curang dan Merugikan Karyawan, Kasih Paham Bos!

Cedea frozen food menjadi salah satu merk yang banyak dicari oleh para reseller. Cedea merupakan sebuah perusahaan yang bergerak di bidang penyedia makanan seafood. Pada awalnya target pemasaran adalah ritel modern dan hotel berbintang saja, namun belakangan ini merambah ke masyarakat umum.

Semua produk yang dijual sudah bersertifikasi halal dan berizin edar BPOM. Masyarakat bisa menikmati bakso ikan, udang, nugget kepiting dan lain sebagainya dalam bentuk frozen sehingga bisa dikonsumsi tanpa khawatir basi. Selain tahan lama, juga mendatangkan keuntungan yang besar karena banyak peminat. 

Sumber:

UPDATE TERBARU