Cara Racik Pupuk AB Mix Melon Untuk Tanaman, Begini Tutorial yang Baik dan Benar!
--
Baca juga: Daftar Akun Demo PG Soft Slot Juni 2024 Terbaru, Simak di Sini Caranya yang Wajib Kamu Tau
Tapi bukan berarti unsur hara mikro boleh dilewati, tetap harus ada walau jumlahnya sedikit. Banyak yang salah mengartikan, kalau nutrisi hidroponik AB mix ialah campuran A untuk mikro dan campuran dan B untuk makro, padahal sebenarnya sama-sama memiliki unsur makro dan mikro dalam bentuk garam. Namun masing-masing unsur garamnya berbeda
Cara Membuat Sendiri Pupuk AB Mix Melon Untuk Tanaman yang Mengandung Hidroponik
1). Siapkan 2 wadah (ember atau kaleng bekas) dan masing-masing diisi dengan 5 liter air bersih. Gunakan air sumur atau air sungai, jika menggunakan air pam harus diendapkan dulu selama 1 malam. Agar lebih mudah, tandai masing-masing wadah, misalnya wadah A dan wadah B.
2). Isi ember A dengan 4 liter air, buka kemasan nutrisi A yang masih berbentuk serbuk berikut serbuk dalam bungkusan kecil. Setelah larut sempurna tambahkan air hingga larutan menjadi 5 liter. Larutan pekatan A sudah siap.
3). Isi ember B dengan 4 liter air, buka kemasan nutrisi B dan masukkan kedalam ember B sambil diaduk sampai larut. Setelah larut tambahkan air hingga larutan menjadi 5 liter. Larutan pekatan B sudah siap.
4). Siapkan 2 buah jerigen ukuran 5 liter yang sudah dicuci bersih, tandai dengan tulisan jerigen A dan jerigen B. Kedua larutan A dan B tersebut disimpan dalam masing-masing jerigen, yaitu jerigen A untuk larutan pekatan A dan jerigen B untuk larutan pekatan B.
Baca juga: Cara Dapat Divine Warrior Bundle FF 2024 GRATIS dari Lucky Shop, Simak Trik Jitunya di Sini
Kedua larutan nutrisi A dan larutan nutrisi B diatas adalah larutan yang masih pekat (larutan pekatan) dan belum bisa digunakan. Untuk membuat larutan nutrisi siap pakai, maka larutan pekat tersebut harus diencerkan terlebih dahulu dengan air bersih. Caranya adalah sebagai berikut :