Saturday 18th of January 2025
×

Info Event Cosplay Surabaya dan Sekitarnya Februari 2024, Hadir dan Saksikan Festival Jejepangan Menarik Disini!

Info Event Cosplay Surabaya dan Sekitarnya Februari 2024, Hadir dan Saksikan Festival Jejepangan Menarik Disini!

--

Pesona Event Cosplay: Mengapa Begitu Menarik?

Event-event cosplay tidak hanya sekadar tentang menampilkan kostum-kostum yang luar biasa, tetapi juga tentang membangun komunitas yang solid di antara para penggemar pop culture.

Mereka memberikan platform bagi individu untuk mengekspresikan kreativitas mereka, bertemu dengan sesama penggemar, dan merayakan kecintaan mereka terhadap karakter-karakter yang mereka sukai.


Baca juga: Link Nonton Siaran Ulang Karisma Event Nusantara 2024 Full HD Streaming Download Gratis, Ramai Dengan Festival Seni dan Budaya

Baca juga: Baru Update! Kode Penukaran Higgs Domino Hari Rabu 31 Januari 2024, Menjemput Cuan di Akhir Bulan!

Salah satu aspek paling memukau dari event-event cosplay adalah inklusivitasnya. Semua orang dari berbagai latar belakang, usia, dan gender dapat berpartisipasi. Cosplayer memiliki kebebasan untuk memilih karakter dari berbagai budaya dan genre, memperkaya keberagaman dan mendorong ekspresi diri yang lebih luas.

Jadwal Event Cosplay Surabaya Dan Sekitarnya Februari 2024

Tanggal Event
4 Februari 2024 Mini IKI Fest Jombang
???? To Be Announced
???? IKI Fest
???? To Be Announced
8 Februari 2024 Takarakuji Fest
???? Lippo Plaza Sidoarjo
???? Wibu Society x Lippo Plaza Sidoarjo
???? Free HTM
11 Februari 2024 Hollyday
???? Hollywood Surabaya, Jl. A Yani no 73 Surabaya
???? Hollywood Surabaya x Queen Event Organizer
???? 10K
17-18 Februari 2024 Koisuru
???? Chameleon Hall Tunjungan Plaza 6, Surabaya
???? Octaverse
???? PO1: 45K / 2 days

Catatan: Informasi di atas dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya.

Demikianlah jadwal event cosplay 2024 area Surabaya dan sekitarnya bulan Februari. Jangan lupa untuk mencatat tanggal penting supaya tidak ketinggalan event costplay yang diinginkan.

Sumber:

UPDATE TERBARU