Sunday 6th of October 2024
×

Rumus dan Cara Menghitung PBV (Price to Book Value), Lakukan Ini Agar Mahir Beli Saham Murah

Rumus dan Cara Menghitung PBV (Price to Book Value), Lakukan Ini Agar Mahir Beli Saham Murah

--

Rumus dan Cara Menghitung PBV

Sebelum menuju rumus price to book value (PBV), sebelumnya kamu harus memahami rumus book value sebagai berikut.

Baca juga: Cara Cek Penerima PIP Kemenag Tahun 2023, Berikut Data Penting yang Perlu Disiapkan


Baca juga: 7 Game Penghasil Uang 2023 Terbukti Membayar Langsung ke DANA, Bisa Mainkan Sekarang! Auto Jadi Sultan Dadakan

Baca juga: Ada Banyak Tahapan! Begini Prosedur Pendirian Koperasi yang Wajib Kamu Catat

Rumus Book Value = Nilai Ekuitas / Jumlah Lembar Saham yang Beredar

Setelah nilai book value, maka saatnya kamu menghitung PBV dengan rumus berikut.

Rumus Price to Book Value = Harga Saham per Lembar / Book Value

Contoh Soal:

PT. Ali Permadani merupakan sebuah perusahaan besar di bidang konveksi. Nilai ekuitas yang dimiliki sebesar Rp10 triliun. Sementara, saham yang beredar 8 miliar lembar. Untuk harga sahamnya sendiri senilai Rp 2 ribu per lembar. Jika mengacu pada PBV, apakah saham PT. Ali Permadani dibeli?

Book Value
= Total Ekuitas / Total Lembar Saham
= Rp10 triliun / 8 miliar
= 1.250

Dari perhitungan tersebut, maka diperoleh book value sebesar Rp1.250. Tahap berikutnya adalah menentukan mencari nilai price to book value.

PBV
= Harga Saham Per lembar / Book Value
= 2000 / 1.250
= 1.6

Sumber:

UPDATE TERBARU