Penyebab dan Cara Mengatasi Dana Error Hari Ini yang Perlu Kamu Tau, Nggak Perlu Khawatir Saldo Hilang
--
Cara Mengatasi Aplikasi Dana Error
Login Ulang Aplikasi Dana
Pengguna hanya perlu menutup aplikasi Dana kemudian membukanya secara berkala. Berikut langkah selengkapnya:
-
Pertama, tutup aplikasi Dana yang sedang aktif
-
Hapus histori aplikasi Dana pada daftar Recent Apps
-
Coba buka kembali aplikasi dompet digital tersebut
-
Jika sudah bisa terbuka, coba lakukan transaksi dengan jumlah sedikit untuk memastikan aplikasi berjalan normal.
Bersihkan Cache Aplikasi Dana
Cara ini hanya berlaku jika masalah terjadi di luar dari perbaikan sistem atau down server. Berikut ini adalah langka-langkah yang bisa kalian lakukan untuk mengatasi aplikasi DANA Error tidak bisa transfer hari ini.
-
Pertama, kalian masuk ke dalam Pengaturan lalu cari menu Aplikasi.
-
Cari aplikasi DANA lalu klik Hapus Cache.
-
Jika sudah, restart ponsel kalian.
-
Kemudian buka kembali aplikasi DANA lalu lihat apakah fitur transfer sudah bisa digunakan atau belum.
Baca juga: Link Download Higgs Domino Yang Ada Tombol Kirim Versi Lama, Gratis, Unduh Sekarang Juga Pasti Gacor
Cek Kembali Koneksi Internet
-
Pakai Hotspot portable atau WiFi supaya kalian bisa mendapatkan kualitas internet yang lebih baik.
-
Restart data dengan cara pertukaran atau switch dari Mode Pesawat ke Data seluler atau sebaliknya.
-
Matikan lalu hidupkan kembali data seluler atau WiFi ponsel kalian.
Update Aplikasi DANA
Dengan begitu, pengguna sama saja dengan menjaga keamanan dan kenyamanan penggunaan aplikasi dan terhindar dari masalah seperti munculnya bug hingga virus.
Cek Aplikasi E-Wallet Dana Secara Berkala
Dalam permasalahan ini pun pengguna memang tidak akan bisa melakukan apapun dengan aplikasi untuk sementara waktu. Adapun pemeriksaan berkala ini bisa dilakukan mulai dari 30 menit hingga lebih.
Install Ulang Aplikasi
Pengguna harus terlebih dahulu menghapus aplikasi Dana dari ponsel lalu memasangnya kembali seperti pertama kali.
Minta Bantuan Call Center Dana