Sunday 7th of July 2024
×

Anti Gagal! Berikut Tips dan Trik Lolos Program Magang Bina BNI, Bersiap Untuk Kembangkan Potensi Diri

Anti Gagal! Berikut Tips dan Trik Lolos Program Magang Bina BNI, Bersiap Untuk Kembangkan Potensi Diri

--

 

Saat tes wawancara, kamu akan diberikan pertanyaan seperti pengalaman kuliah, pengalaman kerja (jika ada), kelebihan dan kekurangan, keterampilan, alasan mendaftar, pengetahuan tentang dunia perbankan. Wawancara biasanya akan berlangsung selama 5-10 menit, jadi pergunakan waktu tersebut untuk meyakinkan pewawancara.

Baca juga: Gampang Banget! Cara Daftar Tabungan Mudharabah Untuk Perorangan dan Non Perorangan, Cek Persyaratan yang Harus Dilengkapi!


Baca juga: Anti Riba! Pengertian Tabungan Mudharabah, Jenis, dan Manfaatnya

Baca juga: Apa yang Dimaksud Salary Crediting BRI? Ini Dia Manfaatnya Untuk Perusahaan dan Karyawan!

2. Tahap wawancara user

Tahapan ini merupakan tahap lanjutan dari tahap wawancara awal. Pada tahap ini, pewawancara bukan lagi rekrutmen tapi 2 manajer atau supervisor BNI. Kamu juga akan diminta membawa berkas-berkas yang sama seperti wawancara tahap awal.

3. Tes psikologi Bina BNI

Tes selanjutnya adalah tes psikologi yang akan menguji karakter dan keadaan mental kandidat. Saat tes ini, kamu perlu membawa kartu identitas (KTP), foto 4×6, dan alat tulis. Sebelum melakukan tes ini, persiapkan diri dan mental, sarapan, dan istirahat yang cukup.

Terdapat Ada beberapa tes kemampuan dasar Bina BNI, diantaranya adalah :

  • Tes kreaplin (koran)
  • Tes warteg, menebak makna gambar
  • Tes verbal
  • Menggambar pohon dan akivitas manusia beserta kelebihan dan kelemahannya.
  • Tes kepribadian (tes EPPS)
  • Uji logika dan penalaran
  • Aritmatika, matematika dasar dan berhitung

4. Wawancara psikologi

Wawancara psikologi dilakukan langsung oleh psikolog. Pertanyaan yang diberikan biasanya mengacu pada pertanyaan-pertanyaan saat tes psikis. Sehingga, kamu harus berusaha menyamakan jawabannya sesuai dengan tes psikis.

Sumber:

UPDATE TERBARU