Saturday 18th of January 2025
×

Cara Kelola Keyboard Virtual Selalu Muncul di HP Vivo Paling Mudah dan Praktis, Main Hp Aman Tanpa Gangguan

Cara Kelola Keyboard Virtual Selalu Muncul di HP Vivo Paling Mudah dan Praktis, Main Hp Aman Tanpa Gangguan

--

Cara Atasi Kelola Keyboard Virtual Selalu Muncul di Hp Vivo

1. Cara Menghilangkan Kata Otomatis di Keyboard Vivo Lewat Pengaturan

Cara pertama untuk menghilangkan kata otomatis pada keyboard Vivo adalah melalui menu pengaturan. Langkah-langkah untuk melakukan cara ini lewat menu pengaturan adalah sebagai berikut:


Baca juga: Update Kode Hadiah Zombie Tsunami Mei 2024, Klaim Sekarang! Item Gratis Untuk Perang Siap Didapatkan

Baca juga: Pola Gacha Skin KOF 97 Mobile Legends Hari Ini Terbaru 2024, Langsung Draw Segera Sebelum Kehabisan!

  • Buka menu Pengaturan di HP Vivo, lalu klik pada “Bahasa dan masukan”.
  • Pilih nama keyboard dari Vivo yaitu Kika keyboard for Vivo.
  • Masuk ke dalam menu Pengaturan > Pengaturan Lanjutan, lalu klik opsi “Koreksi Otomatis”.
  • Klik pada Bahasa Indonesia lalu ketuk opsi “Off” pada menu baru yang muncul.

 2. Cara Menghilangkan Keyboard Otomatis Vivo Melalui Pintasan Keyboard

Jika berhasil melakukan cara tersebut, maka kamu tidak akan mengalami kata yang dikoreksi menjadi kata yang salah atau tidak sesuai. Cara ini bisa diterapkan pada semua jenis HP Vivo seperti y21, y91, dan jenis-jenis lainnya.

Menghilangkan keyboard yang mengedit kata secara otomatis juga bisa dilakukan dari menu pintasan keyboard. Di menu keyboard HP Vivo ini kamu bisa menonaktifkan fitur prediksi dengan cara berikut:

  • Buka aplikasi apapun yang bisa memunculkan keyboard di HP Vivo.
  • Pada keyboard, klik dan tahan tombol tanda baca koma (,) sampai muncul menu baru.
  • Di menu Prediksi tersebut, nonaktifkan opsi prediksi hingga bertanda Off.
  • Jika berhasil, maka keyboard Vivo tidak akan melakukan koreksi kata secara otomatis lagi.

Sumber:

UPDATE TERBARU