Sunday 19th of January 2025
×

Rute Mudik Gratis PKB 2024, Syarat Mudah dan Bisa Langsung Daftar di mudikperubahan.pkb.or.id

Rute Mudik Gratis PKB 2024, Syarat Mudah dan Bisa Langsung Daftar di mudikperubahan.pkb.or.id

--

Jadwal Mudik Gratis PKB 2024

Berikut jadwal pendaftaran mudik gratis Mudik Gratis PKB 2024.

  • Pendaftaran: Mulai 1 April 2024
  • Keberangkatan: Sabtu 6 April 2024 Jam 14.00 WIB
  • Lokasi: Halaman Kantor DPP PKB, Jl. Raden Saleh No. 9 Senen Jakarta Pusat

Baca juga: Cara Mudah Mabar di Ojol The Game Terbaru 2024, Fitur Terbaru! Mainkan Keseruannya Bersama Teman Kamu


Baca juga: Kabar David da Silva Terbaru Hari Ini: Mogok Kerja di Persib Bandung, Ini Dia Tanggapan Manajemen

Baca juga: Berita Bansos Terkini Hari Ini April 2024, Tahap 2 Akan Cair Segini Besaran Nominalnya!

Rute Mudik Gratis PKB 2024

Terdapat delapan rute tujuan yang disediakan dalam program mudik gratis ini, yakni Semarang, Rembang, Klaten, Wonogiri, Yogyakarta (jalur selatan dan jalur tengah), serta Surabaya (jalur utara dan jalur selatan).

Berikut adalah rute mudik gratis PKB 2024 yang disiapkan oleh PKB, meliputi:

1. Semarang

  • Jakarta
  • Brebes
  • Tegal
  • Pemalang
  • Pekalongan
  • Batang
  • Kendal
  • Semarang

2. Rembang

  • Jakarta
  • Demak
  • Kudus
  • Pati
  • Rembang

Sumber:

UPDATE TERBARU