Saturday 18th of January 2025
×

Profil Gaimin Gladiators Organisasi eSports Dari Eropa: Tim Paling Bergengsi Idaman Pro Player Dunia

Profil Gaimin Gladiators Organisasi eSports Dari Eropa: Tim Paling Bergengsi Idaman Pro Player Dunia

--

BISNIS – Makin mendunia, kini divisi esports Mobile Legends: Bang Bang akan segera berada di bawah naungan tim Dota 2 ternama, Gaimin Gladiators. Begini selengkapnya! 

Gaimin Gladiators adalah organisasi esports dari Eropa yang telah mencatatkan prestasi gemilang dalam dua tahun terakhir di dunia Dota 2.


Pada awal tahun 2022, GG berhasil mengamankan kontrak dengan Team Tickles, dan sejak itu mereka telah menguasai berbagai turnamen bergengsi Dota 2 sepanjang tahun 2023, termasuk memenangkan Lima Major 2023, ESL One Berlin Major 2023, Bali Major 2023, BetBoom Dacha 2023, serta DreamLeague Season 19 dan 20. Mereka juga berhasil menjadi runner-up di ajang Dota 2 paling bergengsi, The International 2023.

Baca juga: Daftar Kode Redeem Seven Knight Idle Hari Ini Minggu 18 Februari 2024 Baru Update 1 Manit yang Lalu, Masih Anget

Baca juga: Kode Redeem PUBG Hari Ini 18 Februari 2024 Special WEEKEND Dapetin Gun Terkini Gratis Sebelum Hangus

Baca juga: Link Download Skin Tools ML Pro Versi Terbaru 2024 GRATIS Update Skin Terkini Tanpa Baya , Instal Sekarang

Meski terkenal dalam dunia Dota 2, Gaimin Gladiators juga sempat membuat kejutan dengan terjun ke kompetisi PUBG Mobile Global Championship dengan roster seluruhnya dari Rusia.

Profil Gaimin Gladiators

Kini, Gaimin Gladiators sepertinya akan memperluas jangkauan mereka ke Mobile Legends, menurut Hesketh2, Manajer Wilayah APAC Liquipedia.

Dikabarkan bahwa GG akan mengontrak pemain-pemain dari tim besar Amerika Utara, The Ohio Brothers. The Ohio Brothers merupakan tim perwakilan Amerika Utara di M5 World Championship akhir tahun lalu.

Sumber:

UPDATE TERBARU