Saturday 18th of January 2025
×

Bocoran Event Aspirant Mobile Legends Desember 2023 Berhadiah Angela Cyber Cherubin dan Skin Aspirant Ruby Mecha Maiden

Bocoran Event Aspirant Mobile Legends Desember 2023 Berhadiah Angela Cyber Cherubin dan Skin Aspirant Ruby Mecha Maiden

--

BISNIS - Mobile Legends yang berada di bawah naungan Moonton selaku developer game Mobile Legends bikin acara yang membuat player makin antuasias. Maka dari itu, simak selengkapnya berikut ini. Biar kamu tetap update dan tak ketinggalan informasinya.

Baca juga: Website Resmi Higgs Domino Island? Langsung Login dan Jadilah Mitra Game Slot Online Paling Populer di Indonesia


Baca juga: Hasilkan Jutaan Per Hari! Cek 10+ Game Penghasil Saldo DANA Tercepat Bikin Uang Jajan Ngalir Terus: Download Sekarang

Mobile Legends Bang Bang atau MLBB adalah game bergenre MOBA atau Multiplayer Online Battle Arena 5v5, dimana 5 player dalam satu tim akan beradu dengan 5 player dalam tim lainnya untuk menghancurkan markas lawan demi meraih kemenangan.

ML Mobile Legends yang merupakan game MOBA keluaran Moonton ini sangat populer di Indonesia hingga diadakan beberapa kompetisi berskala nasional dan internasional, seperti MPL dan M series. Mobile Legends juga termasuk dalam game yang dimainkan dalam pertandingan di cabang Esports (Electronic Sport). 

Salah satu acara yang sangat diminati oleh pemain Mobile Legends Bang Bang (MLBB) adalah event Aspirant Unite. Acara ini terdiri dari dua fase misi top up. Dengan berlangsungnya fase 1, pertanyaannya adalah kapan fase 2 dari event Aspirant akan dimulai?

Event Aspirant 2023

Aspirant 2023 menampilkan skin Aspirant Angela "Cyber Cherubin" dan skin Aspirant Ruby "Mecha Maiden" sebagai hadiah utama. Tidak hanya itu, tetapi juga ada skin Collector Badang dan Pharsa, skin Lightborn Tigreal dan Alucard, skin Epic, dan banyak lagi sebagai hadiah lain yang dapat kamu peroleh.

Sumber:

UPDATE TERBARU