Penjelasan Kenapa FF Haram Lengkap Dengan Pengkajian oleh MPU Aceh (Majelis Permusyawaratan Ulama Aceh)
--
BISNIS – Langsung saja kali ini akan kami sampaikan informasi yang membahas mengenai Penjelasan Kenapa FF Haram. Maka dari itu, langsung saja cek informasi mengenai hal ini yang wajib kamu tahu. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini agar tidak ketinggalan informasi pentingnya!
Free Fire adalah sebuah permainan battle royale yang sangat populer yang dikembangkan oleh Garena. Free Fire adalah permainan battle royale, yang berarti pemain bersaing untuk menjadi yang terakhir bertahan dalam pertempuran di pulau terpencil.
Garena, perusahaan game asal Singapura, adalah pengembang dan penerbit Free Fire. Free Fire tersedia untuk dimainkan di platform seluler, seperti Android dan iOS. Selain itu, juga dapat dimainkan di PC menggunakan emulator.
Yang mana dalam setiap pertandingan Free Fire, pemain melompat dari pesawat dan mendarat di pulau yang luas. Mereka harus mencari senjata, perlengkapan, dan bertahan hidup sambil menghindari zona berbahaya.
Baca juga: Profil dan Biodata Dyland Pros Youtuber Gaming FF Hits Yang Suka Bakar-bakar Uang Sampai Miliaran
Apa Free Fire Bakal Diblokir Kominfo 2024
Pemblokiran Free Fire di Indonesia menjadi sorotan dalam konteks implementasi Peraturan Menteri Komunikasi dan Informatika Nomor 2 Tahun 2024 tentang klasifikasi game. Peraturan ini tidak hanya menetapkan rating usia untuk permainan, tetapi juga menegaskan tanggung jawab bersama antara pemerintah, pengembang game, dan orang tua dalam melindungi anak-anak dari konten yang tidak pantas.
Dalam konteks ini, pemerintah menekankan pentingnya kepatuhan penerbit game terhadap peraturan yang ada. Poin-poin klasifikasi usia yang tercantum dalam peraturan tersebut menjadi pedoman bagi pengembang game untuk memastikan konten yang dihasilkan sesuai dengan usia pengguna.
Lantas apa Penjelasan Kenapa FF Haram? Temukan jawabannya pada slide selanjutnya berikut ini!>>>>