Koperasi Swadharma Jakarta: Alamat Kantor, Keunggulan, dan Cara Daftar Keanggotaan
--
Jenis Pinjaman Koperasi Swadharma Jakarta
Jenis Pinjaman
|
Rate per bulan
|
Insidentil | 1,42 % |
Suku bunga untuk saat ini:
Jangka Waktu
|
Rate P.A
|
---|---|
1 Tahun |
8,31 %
|
2 Tahun |
8,76 %
|
3 Tahun |
8,86 %
|
4 Tahun |
9,32 %
|
5 Tahun |
9,50 %
|
6 Tahun |
10,03 %
|
7 Tahun |
10,24 %
|
8 Tahun |
10,45 %
|
9 Tahun |
10,65 %
|
10 tahun |
10,86 %
|
Syarat Menjadi Anggota Koperasi Swadharma Jakarta
Persyaratan untuk menjadi anggota Koperasi Swadharma antara lain :
- Mengisi formulir permohonan menjadi anggota
- Surat Kuasa mendebet rekening gaji untuk iuran / simpanan wajib
- Fotocopy KTP (Kartu Tanda Penduduk)
- Fotocopy NPP
- Nomor rekening Gaji
- Nomor rekening non- Gaji
- Setuju membayar Simpanan dengan rincian sebagai berikut :
- Simpanan pokok Rp.50.000 ,- disetor 1(satu) kali
- Simpanan wajib :
- Pegawai Aktif iuran dikenakan sebesar Rp.100.000,-
- Pensiunan yang memperoleh manfaat pensiun diatas Rp.3.000.000 iuran
sebesar Rp.100.000,- - Pensiunan yang memperoleh manfaat pensiun dibawah Rp.3.000.000 iuran sebesar Rp.50.000,-
- biaya administrasi pendaftaran Rp.10.000 ,-
- Disetor langsung ke rekening Koperasi Swadharma di Bank BNI cabang Tebet No.0140223233 dengan menyebutkan Nama, NPP dan Unit Kerja
Demikianlah informasi yang dapat kami sampaikan. Semoga bisa bermanfaat!