Sunday 7th of July 2024
×

Cara Mengisi Buku Kas Debit Kredit Model Folio 1 Halaman, Cocok Diterapkan Untuk Bisnis Kecil

Cara Mengisi Buku Kas Debit Kredit Model Folio 1 Halaman, Cocok Diterapkan Untuk Bisnis Kecil

--

BISNIS -  Buku kas adalah media yang digunakan untuk mencatat secara mendetail terkait informasi keluar dan masuknya arus uang usaha, baik secara tunai maupun kredit. Pencatatan mendetail dilakukan sehingga bisa diketahui tentang kondisi finansial sebuah usaha dengan cara penggolongan transaksi, status dan keterangannya.

Nah jika kamu penasaran dengan bagaimana cara mengisi buku kas debit kredit? jangan khawatir. Kali ini akan kami sampaikan mengenai cara mengisi buku kas debit kredit manual yang akan kita kupas secara lengkap disini. Langsung saja simak pembahasannya di bawah ini ya.


Baca juga: Simulasi Kredit Jaminan BPKB Motor dan Sertifikat Rumah BFI Finance Terbaru 2023, Ikuti Saja Syarat Mudahnya Berikut Ini!

Baca juga: Simulasi Kredit Mobil BFI Finance Terbaru 2023, Ada Promo Juga Lho Sampai 31 Juli ! Jangan Sampe Kelewatan ya

Baca juga: Bagaimana Cara Cek Saldo Bank Kalbar Secara Offline dan Online? Pakai Tutorial Ini Untuk Nasabah Baru

Secara sederhana contoh buku kas harian yakni catatan transaksi bisnis pada periode tertentu. Catatan dalam buku ini dibuat mengikuti standar umum, sehingga dapat dipahami oleh semua orang. Standarisasi yang dimaksud di sini adalah penggolongan transaksi, keterangan, dan juga statusnya.

Selain itu buku ini juga digunakan untuk mengetahui sektor manakah yang merupakan sumber pemasukan terbesar ataupun sebaliknya. Sehingga perusahaan akan mampu membuat analisa dan rencana keuangan yang tepat.

Sumber:

UPDATE TERBARU