Sunday 30th of June 2024
×

Jadwal MSC MLBB 2024 Terbaru: Pertarungan Sengit Antar Juara Regional Akan Segera Dimulai!

Jadwal MSC MLBB 2024 Terbaru: Pertarungan Sengit Antar Juara Regional Akan Segera Dimulai!

--

BISNIS – Gemuruh turnamen Mobile Legends: Bang Bang (MLBB) terbesar kedua tahun ini, MSC 2024, siap mengguncang Riyadh, Arab Saudi! Dimulai dari 28 Juni hingga 14 Juli 2024, turnamen ini akan mempertemukan para juara regional dari berbagai penjuru dunia untuk memperebutkan tahta juara dan hadiah total USD 3 juta.

 Akan menjadi rangkaian dari Esports World Cup (EWC) 2024 yang akan digelar di kota Riyadh, Arab Saudi mulai 28 Juni 2024 mendatang.


Baca juga: Tanpa Sensor! Download Game Doraemon X Mod APK Latest Version 2024, Gratis Android iOS Klik Disini!

Baca juga: Update! Kode Redeem Honor Of Kings (HoK) Juli 2024, Full Senyum! Hadiah Gratis Paling Menarik Menantimu 

Fnatic Onic dan Evos Glory sendiri berhasil lolos ke MSC 2024 karena mereka merupakan juara pertama (Fnatic Onic) dan kedua (Evos Glory) di kompetisi e-sports level nasional, yaitu MLBB Professional League Indonesia Season 13 (MPL S13).  Di babak pengujung Grand Final MPL S13, Fnatic Onic berhasil mengalahkan Evos Glory dengan skor akhir 4-2.

MLBB Mid Season Cup 2024 (MSC) yang semula dikenal dengan MLBB Southeast Asia Cup akan hadir untuk pertama kalinya di luar Asia Tenggara. Lebih spektakuler, dengan total hadiah yang jauh lebih besar, MSC 2024 akan menjadi bagian dari Esprts Wold Cup 2024 yang akan digelar di Riyadh, Arab Saudi.

Turnamen Mobile Legends yang memperebutkan total hadiah senilai $3.000.000 dolar AS (setara Rp 48 milyar) ini akan diikuti oleh tim dari seluruh penjuru dunia. Kali ini tidak terbatas pada tim MLBB di Asia Tenggara saja, tetapi lebih luas dengan tambahan beberapa region baru.

Baca juga: Kode Redeem Honor Of Kings (HoK) Hari Ini, 28-29 Juni 2024 : Bonus Akhir Bulan! Klaim Untuk Weapon Legend

Jadwal dan Format Pertandingan MSC 2024 Pertandingan Mobile Legends: Bang Bang Mid Season Cup (MSC 2024) akan melewati beberapa tahap. Dimulai dari Wild Card, di mana 8 tim yang akan bertanding dibagi menjadi dua grup. Masing-masing akan bertanding dengan format Best of 1 (BO1).

Sumber:

UPDATE TERBARU