15+ Kosakata Bahasa Lampung Kasar yang Familiar Beserta Artinya, Jangan Diucapkan Sembarangan!
--
BISNIS - Melalui rangkuman pembahasan dibawah ini kami akan membagikan informasi terkait dengan Kosakata Bahasa Lampung kasar familiar yang sering didengarkan. Langsung saja, simak selengkapnya hanya pada rangkuman dibawah ini yuk.
Kosakata adalah kumpulan kata-kata yang digunakan dalam suatu bahasa. Ini mencakup semua kata-kata yang ada dalam bahasa tersebut, termasuk kata benda, kata kerja, kata sifat, kata keterangan, dan lain-lain.
Kosakata adalah salah satu komponen penting dalam bahasa, karena kata-kata adalah alat utama yang digunakan oleh manusia untuk berkomunikasi. Dengan kosakata yang luas, seseorang dapat lebih efektif dalam berbicara, menulis, mendengarkan, dan memahami bahasa tersebut.
Baca juga: Kumpulan Kosakata Bahasa Sunda Kasar, Beserta Artinya yang Sering Didengar!
Baca juga: 9+ Akun Sultan Free Fire Google Hari Ini 24 Mei 2024 Masih Aktif, Klaim Sekarang Sudah Full MVP!
Kosakata juga mencerminkan banyak aspek budaya dan kehidupan sehari-hari dalam masyarakat yang menggunakan bahasa tersebut, karena kata-kata sering kali memiliki konotasi khusus atau makna yang terkait dengan pengalaman dan tradisi lokal.
Bahasa Lampung
Lampung merupakan provinsi yang multi etnis. Percakapan sehari-hari penduduk di lampung lebih banyak menggunakan bahasa Indonesia. Ini tentu sedikit berbeda dengan daerah lain yang kebanyakan masih menggunakan bahasa daerah untuk percakapan sehari-hari.
Kosakata Bahasa Lampung Kasar
1. Unjal : Mengantar secara bergiliran atau satu persatu.
Contoh : "yaudah diunjal aja pake motor biar cepet".
2. Ngotak : belagu
Contoh : "Gak usah ngotak lo jadi orang!!".
3. Basing : terserah
Contoh: "Basing lo Lah, gue mah ngikut aja".
4. Ligat : cepetan, buruan
Contoh : "Ligat woi, jangan kelamaan!!".
5. Tegambuy : Tidak jelas, Sendirian tanpa kepastian (persamaan : nyangklak)
Contoh: "Sial, tegambuy gw kayak orang gila, kemana aja lu gak dateng.
6. Susuk : uang kembalian
Contoh: "kok susuknya dolar bro!!"
Baca juga: Counter Hero Cici: Panduan Lengkap Menjinakkan Hero Cici di Patch Terbaru 2024