Sunday 19th of January 2025
×

Cara Aktivasi eSIM XL Lengkap Dengan Keuntungan Paket Data Internet, Banyak Promo Menarik!

Cara Aktivasi eSIM XL Lengkap Dengan Keuntungan Paket Data Internet, Banyak Promo Menarik!

--

1. Cek Perangkat

2. Pastikan IMEI eSIM Terdaftar

Pastikan juga IMEI eSIM perangkat terdaftar di Kementerian Perindustrian. Pengguna bisa mengeceknya di situs imei.kemenperin.go.id atau lewat layanan pelanggan XL.

3. Pilih Paket

Pilih paket dan nomor eSIM di xl.co.id atau datang langsung ke XL Center terdekat. Adapun alamat XL Center bisa dilihat di tautan berikut www.xl.co.id/bantuan/xlcenter-lokasi.

4. Pindai Kode QR

Setelah itu, pengguna bisa memindai kode QR dari produk eSIM yang dibeli lewat kamera perangkat atau aplikasi pemindai kode QR. Akan muncul petunjuk-petunjuk yang harus diikuti pengguna agar eSIM aktif dan bisa digunakan.
 
Itu dia pembahasan sekilas yang bisa kami sampaikan mengenai Cara aktiviasi eSIM XL. Semoga bermanfaat.
Editor: Karina SA
TAG: #cara aktivasi esim xl #esim xl #kartu xl #registrasi kartu xl #kartu xl axiata
Sumber:

UPDATE TERBARU