Tabel Angsuran KUR BRI Terbaru 2024 Rp 200 Juta, Cicilan Mulai 5 Jutaan Saja! Buruan Ajukan Sekarang
--
Jika pengajuan melebihi Rp 200 juta, calon peminjam juga diharuskan melampirkan Nomor Pokok Wajib Pajak dan BPJS Ketenagakerjaan.
Tabel Angsuran KUR BRI 2024 Rp 200 Juta
Adapun berikut ini simulasi angsuran KUR BRI 2024 Rp 200 juta:
- Angsuran 12 bulan: Rp 18.479.200 per bulan
- Angsuran 18 bulan: Rp 12.904.800 per bulan
- Angsuran 24 bulan: Rp 10.130.500 per bulan
- Angsuran 36 bulan: Rp 7.407.600 per bulan
- Angsuran 48 bulan: Rp 6.059.800 per bulan
- Angsuran 60 bulan: Rp 5.271.400 per bulan
Syarat Pengajuan BRI Non KUR 2024
Berikut rincian syarat lengkap yang harus dipenuhi dalam pengajuan KUR BRI 2024:
- Memiliki usaha produktif dan layak
- Telah melakukan usaha secara aktif minimal 6 bulan
- Tidak sedang menerima kredit dari perbankan kecuali kredit konsumtif seperti KPR, KKB dan kartu kredit
- Memiliki Surat Izin Usaha Mikro dan Kecil (IUMK) atau surat izin lainnya yang dapat dipersamakan.