Saturday 18th of January 2025
×

Kode Redeem Genshin Impact 3 Januari 2024, Dapatkan Gratis 600 Primogems! Lumayan Buat Gacha Navia & Rerun Ayaka

Kode Redeem Genshin Impact 3 Januari 2024, Dapatkan Gratis 600 Primogems! Lumayan Buat Gacha Navia & Rerun Ayaka

--

BISNIS - Hoyoverse resmi merilis Genshin Impact 4.3 pekan ini. Di versi kali ini, ada sejumlah konten baru yang bisa dinikmati pemain, salah satunya adalah karakter bintang lima anyar bernama "Navia".

Navia adalah karakter perempuan yang memiliki elemen tanah alias "Geo". Ia merupakan ketua dari organisasi penolong masyarakat yang tinggal di wilayah "kota air" Fontaine, yaitu Spina di Rosula. Untuk menyerang musuh, Navia menggunakan senjata pedang besar (Claymore) yang bisa berubah menjadi payung dan senapan api.


Baca juga: Download Jikage Rising APK v1.29a Gratis Untuk Android dan iOS, Game Naruto Sesat 18+ yang Bikin Tegang

Baca juga: Pola JP Kakek Merah Terbaru 2024: Hari Ini Langsung Grand JP Secepat Kilat! Langsung Pakai Kode Algoritma Gacor Ini

HoYoverse saat ini tentu memberikan sejumlah event baru melalui version 4.3, ke dalam Genshin Impact. Ada banyak event yang dihadirkan melalui version baru nanti, sekaligus ini bersamaan dengan hadirkan beberapa update yang diberikan.

Dengan kata lain, terdapat perbaikan yang dihadirkan untuk beberapa event dan mode permainan di dalam Genshin Impact. Event pertama adalah Roses and Muskets: Fontinalia Film Festival.

Baca juga: Download Neet and Angel MOD APK Gratis Tanpa Iklan, Perankan Kehidupan Seru di Dunia Virtual!

Chiori, Furina, Chevreuse, Yoimiya, Ayaka, dan Ayato, akan tampil dalam event ini sekaligus acara puncaknya. Roses and Muskets: Fontinalia Film Festival akan merilis cerita acara bersama dengan empat mini-game untuk diikuti.

Sumber:

UPDATE TERBARU