Sunday 19th of January 2025
×

Cara Menjadi Agen Le Minerale, Ini Dia Syarat dan Ketentuannya Buat Gabung!

Cara Menjadi Agen Le Minerale, Ini Dia Syarat dan Ketentuannya Buat Gabung!

--

Sebenarnya tidak ada syarat khusus jika kamu ingin memulai bisnis usaha menjadi distributor minuman kemasan ringan. Hanya saja kamu harus melengkapi berbagai keperluan yang harus dipersiapkan seperti modal, tempat penyimpanan dan lainnya. Namun kamu harus perhatikan ini dulu :

Syarat Agen Le Minerale

  1. Berdomisili di lokasi yang masuk area pemasaran Le Minerale.
  2. Lokasi usaha strategis untuk proses restock serta penjualan.
  3. Gudang penyimpanan galon harus memadai agar produk tidak rusak.
  4. Memiliki kendaraan angkut untuk layanan pengantaran.
  5. Kontak harus mudah dihubungi distributor maupun konsumen.

Baca juga: Cara Cetak Sertifikat Saham, Ternyata Sangat Mudah Ikuti Langkah Berikut ini


Baca juga: Untung Gede! Ini Cara Menjadi Agen Diamond Mobile Legend dengan Mudah, Bisnis Anak Muda Masa Kini

Baca juga: Penting Namun Jarang Dilakukan! Inilah Manfaat Analisis SWOT Bagi Bisnis Startup, Ketahui Ancaman Pasar Kedepannya

Cara Jadi Agen Le Minerale

Le Minerale merupakan merk perusahaan air mineral asal Indonesia. Le Minerale merupakan salah satu produk dari Mayora. Le Minerale hadir dalam kemasan botol dan galon sekali pakai. Le Minerale membuat terobosan baru dengan mengeluarkan air mineral kemasan galon yang sekali pakai. Jadi, galon yang didapat pembeli bukanlah galon bekas.

1. Jika kamu tertarik untuk menjadi agen Le Minerale, kamu bisa hubungi lewat website official Mayora, kemudian buka halama Contact Us.

Sumber:

UPDATE TERBARU