Saturday 18th of January 2025
×

Cara Melihat Rumah Google Maps Dari Tahun Ke Tahun Viral TikTok, Bikin Kenangan Lama Teringat Kembali

Cara Melihat Rumah Google Maps Dari Tahun Ke Tahun Viral TikTok, Bikin Kenangan Lama Teringat Kembali

--

BISNIS - Pada artikel ini, kamu akan mempelajari Cara Melihat Rumah Google Maps Dari Tahun Ke Tahun yang ternyata viral TikTok beberapa belakangan ini. Bagi kamu yang penasaran dan ingin mengetahui informasi detailnya, langsung saja simak pembahasan lengkapnya di artikel berikut ini.

Baca juga: Download Cheat Engine Horizon Forbidden West Latest Version 2024, Unlimited Money! Dapatkan Sekarang Juga


Baca juga: Download APK Hack FF (Free Fire) Via Salin ID Terbaru 2024, Pasti Booyah! Dapatkan Akun Sultan Full Diamond

Google Maps adalah aplikasi peta online gratis dari Google. Google Maps dapat diakses melalui browser web atau melalui perangkat mobile. Anda dapat menggunakan Google Maps untuk mendapatkan arahan yang detail dari suatu lokasi, mencari informasi tentang bisnis lokal, dan banyak lagi! 

Aplikasi Google Maps lebih dari sekedar penunjuk jalan. Ada banyak informasi tentang tempat-tempat yang berbeda yang dapat dilihat langsung di Google Maps. Misalnya, seperti melihat kenangan masa lalu yang berhasil diabadikan oleh Google Maps.

Viral TikTok Cara Melihat Rumah Google Maps Dari Tahun Ke Tahun

Google mempunyai aplikasi Google Maps untuk melihat peta di seluruh penjuru dunia. Dengan menggunakan sebuah fitur di aplikasi tersebut, pengguna bisa melihat suatu jalan atau tempat tertentu.

Bahkan, warganet X (sebelumnya Twitter) melalui akun @tanyakanrl memperlihatkan tangkapan layar momen sebuah rumah yang tertangkap kamera Google Maps pada tahun 2019.

"Nenekku terpantau kamera Google maps lagi jemur padi," ujar narasi dalam foto.

"Terimakasih Google Maps sudah mengabadikan momen ini," sambung narasi.

Sumber:

UPDATE TERBARU