Friday 22nd of November 2024
×

Melalui Komentar di Facebook, Pihak Orang Dalam Higgs Domino Ungkap Tombol Kirim Akan Muncul Kembali

Melalui Komentar di Facebook, Pihak Orang Dalam Higgs Domino Ungkap Tombol Kirim Akan Muncul Kembali

--

BISNIS - Setelah ramai dibincangkan jika tombol kirim Higgs Domino telah dihapus, kini kembali jadi perhatian setelah salah seorang dalam dari Higgs Domino menyampaikan jika tombol tersebut akan kembali muncul pada 1 Maret 2024 mendatang. Simak selengkapnya dibaah. 

Higgs Domino ini merupakan suatu game mobile yang apabila memainkan game ini dapat menghasilkan uang, game ini juga termasuk game online. Higgs domino saat ini adalah salah satu game mobile yang diminati banyak orang terutama par pecinta game dan suka mencari uang dari game di Indonesia.


Game ini telah menyediakan berbagai fitur taruhan yang hapir pada setiap permainannya ada. Permainan – permainan yang terdapat dalam game ini merupakan permainan Kartu Gaple (Domino), serta permainan kartu Remi (Poker).

Baca juga: Download Higgs Domino Global Versi 2.24 APK Unlimited Money yang Ada Tombol Kirimnya dan Tanpa Update

Baca juga: Akun Roblox Gratis dengan Robux Terbaru Maret 2024, Lengkap Nama dan Password Masih Aktif!

Higgs Domino Island Apk menjadi sangat populer dan banyak dimainkan saat ini, hal ini tidak mengherankan mengingat game ini menyediakan berbagai jenis permainan yang menarik dan menghibur bagi para gamer.

Selain itu, game ini juga menawarkan beragam pilihan permainan yang dapat disesuaikan dengan selera dan kenyamanan masing-masing pemain, serta memberikan kesempatan untuk berinteraksi dengan pemain lain dari seluruh dunia.

Penutupan Tombol Higgs Domino

Pada Sabtu, 17 Februari 2024, pukul 23.59 WIB, pengelola Higgs Domino Island mengumumkan penghilangan fitur tombol kirim dalam aplikasi game tersebut secara resmi. Informasi tentang penghapusan fitur game ini telah disampaikan sehari sebelumnya.

Pemain yang terhormat, 
Kami dengan senang hati telah berkomunikasi dan mengikuti arah dari Kementerian Komunikasi dan Informatika. 

Kami telah memutuskan untuk menutup "Fitur Kirim" dan fitur-fitur serupa lainnya, terhitung sejak tanggal 17/02/2024 pukul 23.59 WIB.

Sesuai dengan Peraturan Menterian Komunikasi dan Informatika No.02 Tahun 2024 tentang Klasifikasi Gim.

Hal ini kami lakukan sebagai wujud kepatuhan kami dalam menjunjung tinggi regulasi yang berlaku dan menciptakan ekosistem game yang sehat. Terima kasih atas perhatian anda.

Baca juga: Aplikasi Survey Metroopinion Penghasil Uang Apakah Penipuan Atau Peluang? Simak Jika Tak Mau Jadi Korban!

Sumber:

UPDATE TERBARU