Saturday 18th of January 2025
×

Modal KTP 5 Menit Cair! Berikut Cara Pinjam di Easy Cash Mudah Beserta Syarat Lengkapnya

Modal KTP 5 Menit Cair! Berikut Cara Pinjam di Easy Cash Mudah Beserta Syarat Lengkapnya

--

BISNIS - Cuma modalkan KTP, aplikasi pinjol kini semakin banyak dengan berbagai kemudahan yang diberikan. Seperti pada aplikasi pinjol Easy Cash yang cukup banyak digunakan. Berikut ini adalah syarat dan cara pengajuan pinjaman di Easy Cash yang mudah.

Pinjaman online merupakan suatu jasa pemberian pinjaman uang secara daring melalui platform digital atau aplikasi perbankan elektronik. Ini adalah bentuk alternatif pinjaman yang memungkinkan individu atau bisnis untuk mengajukan pinjaman melalui proses yang lebih cepat dan mudah.


Cukup bermodalkan KTP dan smartphone, sekarang pengajuan di pinjol sangatlah mudah dan bisa dilakukan melalui aplikasi. Meskipun ada resikonya jika pembayaran telat, akan tetapi ini bisa digunakan ketika terdapat kebutuhan yang benar-benar mendesak.

Baca juga: Daftar Nomor WA Pinjaman Online Terpercaya, Gak Perlu Lama, 24 Jam Aja Dana Langsung Cair

Baca juga: 400+ Aplikasi Pinjam Online Ilegal Cepat Cair dan Masih Aktif 2023, Hati-Hati! Bahaya Kejahatan Online

Baca juga: Langkah Langkah Pinjam Uang di Pintar Cair Apk 2023, Cek Disini Sekarang Juga Kalau Kamu Lagi Bokek!

Aplikasi Easy Cash

Easy Cash merupakan aplikasi pinjaman online yang menawarkan limit pinjaman mulai Rp1 juta hingga Rp20 juta. Tenor pinjaman dari 30 hari sampai cicilan 6 bulan. Suku bunga maksimum 24% per tahun dan bunga di Easycash adalah 0.8% per hari.

Pinjaman online uang tunai ini tanpa agunan, kredit dan juga tanpa jaminan. Dalam Easy Cash ini proses pengajuannya juga sangat singkat dan pencairan cepat. Karena kemudahan tersebut, aplikasi pinjol ini cukup banyak digunakan.

Sumber:

UPDATE TERBARU